Kemas 3 Poin dari Laga Kontra Persija, Kado Istimewa di Ultah Borneo FC dan Sihran
Jumat, 11 Maret 2022 – 05:30 WIB
Persija sukses menyamakan kedudukan, skor jadi 1-1.
Jual beli serangan terus dilakukan, tetapi gol tak lagi tercipta hingga jeda turun minum.
Memasuki babak kedua, Borneo FC dan Persija, bergantian menciptakan peluang.
Hingga ketika Borneo FC melakukan serangan balik pada menit ke-55.
Wawan Febrianto yang memberikan umpan silang ke tengah gawang dapat dimanfaatkan oleh Jonathan Bustos.
Tendangan dari gelandang asal Argentina itu berhasil menjebol gawang Persija.
Membuat Borneo FC kembali unggul dengan skor 2-1.
Serangan terus diberikan Persija, akan tetapi masih bisa ditahan kiper Borneo FC Angga Saputro.
Kemenangan atas Persija terasa sangat istimewa karena bertepatan dengan Ultah Borneo FC dan seorang pemainnya yang bernama Sihran
BERITA TERKAIT
- Trio Maut Persib Bandung Jadi Ancaman Baru di Liga 1
- Persib Incar Pemain Asing Gantikan Mailson Lima, Matheus Pato Masuk Radar
- Bursa Transfer Liga 1: Dewangga ke Persija, Semen Padang Sibuk
- Persija Pengin Lebih Galak di Putaran Kedua BRI Liga 1
- Persib Bandung Juara Paruh Musim Liga 1, Marc Klok Memilih Pakai Ilmu Padi
- Bursa Transfer Liga 1: Ini Alasan Persib Bandung Kontrak Permanen Adam Alis