Kembali ke Malaysia, For Revenge Hibur Malam Galau Johor Bahru
Senin, 02 September 2024 – 18:25 WIB

Band emo, For Revenge sukses tampil dalam Konser Malam Galau Johor Bahru, Malaysia pada Minggu (1/9). Foto: Dok. Sony Music Entertainment Indonesia
Baca Juga:
For Revenge berharap bisa segera kembali menggelar konser di Malaysia.
Selain itu, band yang kini bernaung di bawah label Sony Music Entertainment Indonesia itu juga bakal menjadi bintang tamu di beberapa festival dalam negeri.
For Revenge belum lama ini merilis lagu Sadrah, dilanjutkan dengan single Penyangkalan.
(ded/jpnn)
Band emo, For Revenge sukses tampil dalam konser Malam Galau Johor Bahru, Malaysia pada Minggu (1/9).
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Pengalaman Buruk Saat Pacaran, Prinsa Mandagie Sampai Trauma
- Seru Banget, Raissa Ramadhani Buat Sesi Curhat Bersama Penggemar
- Aziz Hedra Hingga Jesenn Ungkap Keseruan Tampil dalam Showcase Jaz
- Jaz Bahagia Sekaligus Emosional di Showcase Perjalanan Pesan Cinta
- Awalnya Deg-degan, Rachel Cia Sukses Menghibur On The Floor
- Makin Serius Bermusik, Elsa Japasal Ungkap Sosok yang Menginspirasi