Kembang Api Redupkan Omset Pedagang Terompet

Kembang Api Redupkan Omset Pedagang Terompet
Penjual Kembang Api di Jatinegara. Foto: Ade Sinuhaji/JPNN
Perempuan yang mengenakan baju garis-garis itu mengaku kalau penurunan omzet juga disebabkan karena banyaknya pedagang yang menjual kembang api. "Yang jualan banyak," ujarnya.

Salah satu pembeli, Luki mengakui bahwa membeli kembang api untuk dimainkan pada malam tahun baru 2013. "Saya kumpul sama keluarga, paling main kembang api di depan rumah saja," katanya. "Mau keluar pasti macet, jadi ya di rumah saja," imbuh dia lagi. (boy/jpnn)

JAKARTA - Malam pergantian tahun kian dekat. Pedagang kembang api dan terompet di wilayah DKI Jakarta terus bermunculan bak jamur di musim hujan.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News