Kembangkan Bom Solo, Polri Pinjam Ali Imron

Kembangkan Bom Solo, Polri Pinjam Ali Imron
Kembangkan Bom Solo, Polri Pinjam Ali Imron
Dari aksi bom bunuh diri di Solo, polisi saat ini telah menetapkan 6 orang masuk daftar buronan. Salah satunya telah ditangkap di Solok, Sumatera Barat. Sementara 37 orang telah dijadikan saksi."Kami masih mengembangkan apa yang terjadi di Palu dan Cirebon," tambah Timur.

Sedangkan perihal tersangka bom bali Ali Imron yang tidak berada di tahanannya, Timur mengakui Ali sedang dipinjam Mabes Polri untuk pengembangan penyelidikan. Meski tidak berada ditempatnya, Timur menjamin keselamatan Ali selama proses peminjaman.

"Itukan untuk kerahasiaan kita. Yakinlah bisa dipertanggungjawabkan secara hukum," tegasnya.

Timur tidak bisa memastikan sampai kapan Ali akan dipinjam Mabes Polri. Yang jelas katanya informasi dari salah satu tersangka utama bom Bali ini diperlukan untuk mengungkap berbagai kasus terorisme lainnya.

JAKARTA — Mabes Polri masih terus mengembangkan jaringan pelaku bom Solo. Tidak banyak informasi yang diberikan, namun Kapolri Jenderal Timur

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News