Kembangkan PAUD, Kemdikbud Gandeng KFC
Minggu, 22 Juli 2012 – 23:52 WIB

Kembangkan PAUD, Kemdikbud Gandeng KFC
JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) meresmikan 100 unit sekolah Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang tersebar di seluruh Indonesia. Kemendikbud kali ini menjalin kerja sama dengan KFC Indonesia dengan membuka PAUD yang ada dalam store KFC yang tersebar di seluruh Indonesia.
"Jadi, PAUD yang kita resmikan kali ini adalah PAUD yang dibuka di dalam store KFC yang tersebar di seluruh Indonesia. Sehingga, anak-anak pun ketika berkunjung bisa sambil belajar di PAUD," ungkap Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh saat meresmikan 100 PAUD di KFC Kemang, Jakarta, Minggu (22/7).
Baca Juga:
Nuh menjelaskan, keikutsertaan KFC dalam pengembangan PAUD di Indonesia tentunya memang sangat diharapkan oleh pemerintah. Dengan begitu, dapat sekaligus membangun dan memberi kesempatan kepada anak usia dini di luruh Indonesia.
"Ini menandakan bahwa partisipasi masyarakat untuk PAUD sangat luar biasa. Begitu ada peluang, maka bisa langsung dioptimalisasi untuk memberikan akses pendidikan untuk semua," jelasnya.
JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) meresmikan 100 unit sekolah Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang tersebar di seluruh
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025