Kemelut Defisit BPJS Kesehatan Terus Berlanjut
Sabtu, 08 September 2018 – 06:20 WIB
”Kita berharap Pemerintah segera mem-bailout BPJS Kesehatan sehingga tunggakan klaim bisa segera dibayar,” kata Timboel.
Kerugian yang dialami BPJS Kesehatan tentu akan dirasakan oleh pasien. Misalnya saja soal kerugian GP Farmasi. Timboel mengkhawatirkan rumah sakit akan meminta pasien membeli obat di luar rumah sakit karena stok berkurang. Akibatnya pasien harus mengeluarkan uang tambahan. ”Suply obat ke RS berkurang karena RS belum bayar obat,” ucapnya.
Kemarin Jawa Pos mencoba menanyakan kepada Kementerian Keuangan terkait nasib BPJS Kesehatan. Sayangnya Menteri Keuangan Sri Mulyani enggan menjawab. (lyn)
Presiden Jokowi harus segera bertindak untuk melakukan penyelamatan terhadap kondisi BPJS Kesehatan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- 21 Orang di Sukabumi Jadi Korban Penipuan Sindikat Pemalsu Kartu Indonesia Sehat
- Lestari Moerdijat Minta Peran Pemda Ditingkatkan dalam Penanggulangan Kanker Payudara
- RS Hasan Sadikin Berusia 101 Tahun, Menkes Budi Titip 3 Pesan Penting Ini
- BPJS Kesehatan & Ketenagakerjaan Gratis Ahmad Ali-AKA Hilangkan Kemiskinan di Sulteng
- Simak Nih Warga Sulteng, Komitmen Ahmad Ali- Abdul Karim Soal BPJS Kesehatan
- Ahmad Ali-AKA Pastikan BPJS Gratis, Beban Warga Hilang