Kemenag Ajak Anak Muda Lestarikan Budaya Islam lewat Devotion Experience
Minggu, 07 Januari 2024 – 20:39 WIB

Dirjen Bimas Islam Kamaruddin Amin mengajak generasi muda untuk melestarikan seni budaya sebagai bentuk membangun harmoni Indonesia. Foto: dok Kemenag
Adapun, lebih dari 1.000 pengunjung yang memadati JCC, menggambarkan antusiasme masyarakat, khususnya generasi muda.
Devotion Experience (Dev-X) ini menyajikan perpaduan unik antara kesenian, budaya dan teknologi modern ini menjadi magnet bagi generasi muda dalam menjelajahi spiritualitas di era kontemporer.
Pertunjukan seni Islam, "Islamic Art Performances," yang menjadi bagian tak terpisahkan dari gelaran ini, menampilkan kekayaan seni budaya Indonesia.(mcr10/jpnn)
Dirjen Bimas Islam Kamaruddin Amin mengajak generasi muda untuk melestarikan seni budaya sebagai bentuk membangun harmoni Indonesia
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Resmi, Pemerintah Tetapkan Idulfitri 1 Syawal 1446 Hijriah Jatuh pada 31 Maret
- Peringati Hari Al Quds Sedunia, Ribuan Massa Padati Gedung Grahadi Surabaya
- Kemenag Perkuat Integrasi Islam dan Sains di Bidang Kedokteran
- Gerakan 'Ubah Jelantah Jadi Berkah' Dukung Ekoteologi dan Keberlanjutan
- Mendunia, Herco Digital Raih Penghargaan di Asia Tenggara
- Tanggal Berapa Idulfitri 1446 H atau Lebaran 2025? Simak Penjelasan Kemenag