Kemenag akan Terapkan Kebijakan Satu Pintu Pemberangkatan Jemaah Umrah
Selasa, 30 November 2021 – 05:06 WIB
Direktur Layanan Haji Dalam Negeri Saiful Mujab mengungkapkan di Asrama Haji Pondok Gede hanya perlu penambahan sejumlah informasi di areal asrama. Misalnya, tanda jalur keluar masuk, tanda penunjuk fasilitas, dan lainnya.
"Alur pergerakan sejak kedatangan jemaah dan keberangkatan, semua sudah dicek, dan semuanya sudah oke," pungkasnya. (esy/jpnn)
Kemenag terus melakukan persiapan pemberangkatan jemaah umrah yang nantinya akan melalui karantina di Asrama Haji Pondok Gede
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- BNBP: 10 Korban Tewas Tertimpa Longsor di Karo Sudah Dievakuasi
- Anggota DPR RI Mufti Anam Kecam Aksi Transgender Isa Zega Umrah Pakai Jilbab
- BNPB Imbau Pemerintah Daerah Siap Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi Basah
- AQUA dan DMI Berangkatkan Umrah bagi Khadimatul Masjid dari Enam Provinsi
- Calon Wakil Walkot Cilegon Fajar Melepas Keberangkatan Jemaah Umrah Gratis
- Area Khusus untuk Jemaah Haji dan Umrah di Bandara Soetta Dinilai Penting