Kemenag Dirikan Ponpes di Perbatasan

Kemenag Dirikan Ponpes di Perbatasan
Kemenag Dirikan Ponpes di Perbatasan
Amin menjelaskan, banyak santri belajar di Universitas Gajah Mada (UGM) dan Institut Pertanian Bogor (IPB). Mereka itu yang akan direkrut menjadi tenaga pengajar pada Ponpes Karimun nanti. Sekitar 40 orang tenaga pertanian akan dikerahkan mendukung ponpes itu. Kemenag kini sudah membangun beberapa ponpes di wilayah perbatasan antara lain di Kalimantan Barat seperti Sintang (dua ponpes), Sambas (1). Yang lainnya di Pulau Sebatik, Kalimantan Timur (1); Merauke, Papua (1), Sabang, Aceh (1), Atambua, NTT (1). ”Jadi, ponpes di Karimun merupakan yang ke delapan,” jelasnya. (rko)

JAKARTA – Peran pondok pesantren (ponpes) di Indonesia tak bisa dianggap sebelah mata. Sejarah pun mencatat ponpes menjadi garda terdepan perlawanan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News