Kemenaker Akui Kebobolan Soal Buruh Tiongkok
Kamis, 04 Agustus 2016 – 06:20 WIB

Buruh Tiongkok yang diamankan Mapolda Banten beberapa waktu lalu. Foto" dok jpnn
Data dari Kementerian Pariwisata menyebutkan, total target kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia adalah sebagai adalah tahun 2016 sebanyak 12 juta, tahun 2017 sebanyak 15 juta, .tahun 2018 sebanyak 17 juta dan tahun 2019 sebanyak 20 juta. Dari total target tersebut, target kunjungan wisman dari Greater China (Tiongkok, Hongkong, Macau dan Taiwan) sebesar sebagai berikut, tahun 2016 sebanyak 2,1 juta, tahun 2017 sebanyak 2,5 juta, tahun 2018 sebanyak 2,8 juta dan tahun 2019 sebanyak 3,3 juta.
”Jadi jelas bahwa angka 10 juta pekerja Tiongkok itu angka insinuasi atau angka provokasi karena dalam target kunjungan wisman dari Greater China pun tidak ada angka itu,” tegasnya. (nas/dil/jpnn)
JAKARTA- Mudahnya Tenaga Kerja Asing (TKA) masuk dan bekerja di Indonesia menjadi potret lemahnya pengawasan dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar