Kemenaker Bicara Soal Upah Minimum di 2023, Simak

Kemenaker Bicara Soal Upah Minimum di 2023, Simak
Dokumentasi - Sekjen Kemenaker Anwar Sanusi ketika ditemui media usai penandatangan MoU kerja sama Indonesia dan Austria di Kantor Kemenaker, Jakarta, Kamis (10/11/2022) (ANTARA/Prisca Triferna)

"Nanti, kalau sudah ada informasi yang jelas, kami akan sampaikan. Kami sudah menerima data, tetapi kami sedang bahas," ucap Anwar.

Sebelumnya, Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah menyatakan persentase kenaikan upah minimum 2023 relatif lebih tinggi dibanding 2022.

"Pada dasarnya sudah dapat dilihat bahwa upah minimum 2023 relatif akan lebih tinggi dibandingkan UMP 2022 dengan data pertumbuhan ekonomi dan inflasi," kata Ida pada Rapat Kerja Komisi IX DPR RI di Jakarta pada Selasa (8/11). (Antara/jpnn)


Kementerian Tenaga Kerja bicara soal upah minimum di 2023, simak pernyataan Dita Indah Sari.


Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News