Kemenaker Gandeng Autodesk Gelar Pelatihan Pakai Piranti Lunak 3D
"Melalui kerja sama ini, diharapkan dapat meningkatkan kompetensi lulusan BLK di bidangnya sehingga lulusan BLK dapat mengisi kebutuhan pasar kerja tersebut," kata Khairul.
Kerja sama ini akan membantu membekali para peserta pelatihan di Balai Latihan Kerja di wilayah ekonomi terbesar di kawasan Asia dengan kemampuan desain yang bernilai tinggi, dan meningkatkan kompetensi digital dari mereka yang sudah memasuki dunia kerja sehingga dapat memperluas kesempatan mereka
Kejuruan pelatihan yang diselenggarakan di BLK terdiri dari kejuruan Bangunan, Bisnis dan Manajemen, Teknik Elektronika, Teknik Listrik, Teknik Manufaktur, Teknik Otomotif, Teknik Las, Teknologi Informasi dan Komunikasi. Kejuruan yang berpotensi menggunakan software Autodesk adalah kejuruan teknik manufaktur, bangunan, serta teknologi informasi dan komunikasi.
Dikatakan, kebutuhan tenaga kerja yang dapat menggunakan software desain Autodesk sangat tinggi, sehingga untuk memenuhi kebutuhan tersebut, Kemnaker melalui BLK, bekerja sama dengan Autodesk akan menyelenggarakan pelatihan penggunaan software Autodesk bagi pencari kerja di BLK. (adv)
JAKARTA - Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenkaer) dan Autodesk menandatangani nota kesepahaman (MoU/ Memorandum of Understanding ). Kerjasama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Kalah di Quick Count, Ridwan Kamil Masih Tunggu Hasil dari KPU
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng