Kemenakertrans Target Ciptakan 1.200 Montir Motor
Kamis, 03 Oktober 2013 – 20:06 WIB

Kemenakertrans Target Ciptakan 1.200 Montir Motor
Sedangkan BNSP melaksanakan sertifikasi profesi untuk bidang administrasi bengkel dan perbaikan sepeda motor. Sementara PT Techno Motor Indonesia (Mr. Montir) menyiapkan modul pelatihan yang dibutuhkan dunia kerja, menyiapkan software point of sales dan memfasilitasi penempatan tenaga kerja bidang administrasi bengkel dan perbaikan sepeda motor.
“Jadi setelah mengikuti pelatihan dan dilulus uji kompetensi, para peserta pelatihan akan diberi sertifikat sebagai bukti sertifikasi keahlian dan akan dibantu oleh perusahaan dalam penempatan tenaga kerja bidang administrasi bengkel dan perbaikan sepeda motor," tambah Wahab. (fat/jpnn)
JAKARTA - Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi menargetkan akan melatih 12.000 calon montir motor dalam 5 tahun kedepan. Mereka akan digembleng
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pelindo Batasi Kontainer yang Masuk ke Pelabuhan Tanjung Priok
- Data Terbaru Modal Asing Keluar, Berikut Perinciannya
- Dalam 6 Hari Galeri 24 Pegadaian Menjual Lebih Dari 250 kg Emas Batangan
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- SAFF & Co. Hadirkan MORFOSIA, Perpaduan Seni Instalasi dan Aroma di Central Park
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi