Kemenangan Perdana Garuda Cilik
Sabtu, 28 Januari 2012 – 07:55 WIB

Kemenangan Perdana Garuda Cilik
Beruntung, gempuran-gempuran yang dilancarkan ternyata tak berhasil menembus gawang merah putih yang dijaga oleh Ravi Murdianto. Alhasil, skor 1-0 untuk kemenangan tim Garuda cilik pun tetap bisa dipertahankan.
Menanggapi hasil laga perdana ini, pelatih timnas U-17 Indra Syafri menyambut gembira kemenangan meski dengan skor tipis. Bagi dia, permainan Evan Dimas dkk cukup bagus dan mampu mempertahanakan konsentrasi meski terus digempur. "Langkah awal yang bagus untuk anak-anak. Secara permainan bagus, ini modal bagus untuk pertandingan selanjutnya," kata Indra.
Dalam pertandingan kemarin, lawan timnas bukan hanya tim Hong Kong di atas lapangan. Mereka juga harus bisa mengatasi hawa dingin yang benar-beanr menggangu karena suhu mencapai sepuluh derajat celcius.
Selain itu, para pemain juga semakin terasah mentalnya karena dalam pertandingan tersebut wasit yang memimpin juga berasal dari Hong Kong. Beruntung, permainan tim merah putih tidak terpengaruh dengan kebojakan wasit yang tidak lumrah tersebut. Pasalnya, wasit juga berasal dari Hong Kong.
HONGKONG-Kemenangan perdana ditorehkan para penggawa Timnas U-17 dalam turnamen invitasi HKFA International Youth Football , kemarin (27/1). Tim
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil