Kemenangan PSMS Medan Diwarnai Aksi Rusuh Suporter
Selasa, 24 Juli 2018 – 12:08 WIB
Akibat insiden ini, penonton pun berhamburan keluar takut terjebak dalam kerusuhan ini.
Sejatinya kerusuhan ini mulai tercium saat salah satu kelompok suporter di tribun utara menghidupkan flare dan petasan di pertengahan babak kedua.
Kelompok suporter ini kerap mengkritik manajemen PSMS yang berimbas pada penghentian penjualan tiket khusus suporter ke kelompok ini.
Insiden ini diduga kuat akan berimbas negatif ke PSMS yang sudah beberapa kali denda dengan kasus yang sama.(nin)
Kemenangan PSMS Medan 3-1 atas PSM Makassar di Stadion Teladan, Senin (23/7) malam, ternoda dengan aksi rusuh suporter.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Momen Polda Riau Gelar Nobar Timnas Indonesia U-23 vs Uzbekistan, Lihat
- PN-SSI Minta PSSI Bisa Evaluasi Aturan Away di Musim Depan
- Suporter di Laga Kandang Sepi, Bali United Akan Turunkan Harga Tiket
- Suporter Ricuh Lagi, Ketua Komisi X DPR: Saatnya Penerapan UU Keolahragaan Secara Utuh
- Konkret Dorong Kemajuan Sepak Bola, Prabowo-Gibran Didukung Eks Pemain Timnas dan Suporter di Jatim
- Suporter dari Semarang Ramaikan Final Liga Kampung Soekarno Cup di GBK