Kemendagri Bantah Ucapan Andi Arief soal Manuver Utusan Jokowi

JPNN telah memperoleh izin dari Andi Arief untuk memuat tulisan di akun @Andiarief sebagai pemberitaan.
Andi Arief menyebut utusan dari Jokowi berkeinginan posisi Wagub Papua diisi oleh sosok yang disebut orangnya Jokowi, yakni Paulus Waterpauw.
Diketahui, posisi Wagub Papua memang kosong setelah meninggalnya Klemen Tinal pada Jumat, 21 Mei 2021.
Menurut Andi Arief, ada unsur ancaman ketika istana bermanuver memasukkan Paulus Waterpauw menjadi Wagub Papua pendamping Lukas Enembe.
Walakin, alumnus Universitas Gadjah Mada (UGM) itu tidak memerinci ancaman yang dimaksudkan.
"Jadi, yang jelas, permintaan posisi Wagub yang kosong dan disertai ancaman hukum saat itu memang mengatasnamakan presiden yang dilakukan oknum-oknum partai tertentu," kata Andi Arief. (ast/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kemendagri membantah pernyataan Ketua Bappilu Partai Demokrat Andi Arief soal manuver utusan Presiden Jokowi demi kursi Wagub Papua
Redaktur : Tarmizi Hamdi
Reporter : Aristo Setiawan
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Gandeng Kemendagri, Asbanda Luncurkan SP2D Oline
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas