Kemendagri: Digitalisasi Mudahkan Daerah Mengakses Arsip Penelitian
Selasa, 08 November 2022 – 13:54 WIB
Itu semua bisa dipakai dan dipublikasi kepada stakeholder yang membutuhkan.
"Saya berharap, seluruh pegawai BSKDN bisa membantu menjadikan BSKDN sebagai penghubung informasi tentang hasil-hasil penelitian dan pengembangan," ujar Yusharto yang menjabat kepala BSKDN per 1 November 2022.
Dengan demikian, pemerintah daerah dapat turut memanfaatkan berbagai hasil penelitian tersebut.
Hal ini ujarnya, bisa jadi ide baik dan dapat diakses pemda selaku pengguna akhir dari kegiatan penelitian serta pengembangan.
Yusharto mengingatkan, masih banyak pekerjaan yang harus dilakukan, sehingga membutuhkan kerja sama dari semua lini. (esy/jpnn)
Digitalisasi lebih memudahkan daerah mengakses arsip-arsip penelitian dan kemudian menerapkannya
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Ditjen Bina Keuangan Daerah dan KPK Gelar Rapat Koordinadi untuk Membahas Draf MCP Tahun 2025-2026
- Ary Ginanjar Apresiasi Komitmen Kemendagri Membangun ASN Ber-AKHLAK
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel
- Digitalisasi Transaksi Bikin Pencatatan Lebih Presisi, Permudah Pengajuan Kredit
- Bappenas Membeberkan Mengenai Pentingnya Pelestarian Lingkungan Perdesaan
- Pengguna Layanan Ferizy Tembus 2,59 Juta, ASDP Terus Genjot Digitalisasi E-Ticketing