Kemendagri Dorong Penguatan Peran ASN Soal Otonomi Daerah
Jumat, 22 April 2022 – 23:21 WIB
Menurut dia, ASN menjadi motor dalam implemenyasi program dan kebijakan pemerintah pusat dalam urusan otonomi daerah.
Akmal menyebut kebijakan yang baik dan dilaksanakan oleh aktor yang juga baik akan memberikan hasil yang lebih baik.
"Itu kenapa kami memandang pentingnya ASN sebagai aktor utama implementasi dari program-program yang dibuat oleh presiden, oleh gubernur, bupati, dan wali kota. Itu menjadi hal yang penting," tandas Akmal Malik. (mcr9/jpnn)
Kemendagri mendorong penguatan peran ASN soal otonomi daerah. Simak penjelasan Dirjen Otda Akmal Malik
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Bappenas Membeberkan Mengenai Pentingnya Pelestarian Lingkungan Perdesaan
- Bappenas Tekankan Pentingnya Tata Kelola Perdesaan yang Adaptif
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral
- LSM Gempur Papua Ajukan 3 Laporan ke Bawaslu
- Putusan MK jadi Kekuatan Bawaslu Awasi ASN, TNI, Polri, hingga Kades yang Tak Netral