Kemendagri Gelar Apel Kesiapsiagaan Nasional Satdamkarmat dan Satpol PP
Minggu, 02 Maret 2025 – 06:47 WIB

Memasuki Ramadan dan menjelang masa mudik Lebaran, Kemendagri menggelar Apel Kesiapsiagaan Nasional Satdamkarmat dan Satpol PP. Foto: Kemendagri
"Bapak Mendagri telah menerbitkan Surat Edaran nomor 400.6.1/749/SJ tentang Kesiapsiagaan Pemerintah Daerah Dalam Arus Mudik Lebaran Tahun 2025, melalui SE ini peranan Satdamkarmat, Satpol PP, Redkar dan Satlinmas sangat penting dalam kelancaran arus mudik, deteksi dan antisipasi persoalan-persoalan di lapangan, wujudkan ketentraman dan ketertiban umum dalam bulan suci Ramadhan dan peringatan Idul Fitri mendatang," kata Safrizal. (rhs/jpnn)
Memasuki Ramadan dan menjelang masa mudik Lebaran, Kemendagri menggelar Apel Kesiapsiagaan Nasional Satdamkarmat dan Satpol PP.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Tegas, Bea Cukai Sidoarjo dan Satpol PP Mojokerto Sita 10 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Kemendagri Beber Alasan Penunjukan Balikpapan Jadi Tuan Rumah Peringatan Hari Otda 2025
- Bea Cukai Sita 12 Ribu Batang Rokok Ilegal Lewat Operasi Bersama di Cilacap
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi