Kemendagri Optimistis SP4N-LAPOR! Makin Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat terhadap Pemerintah
Rabu, 23 Agustus 2023 – 21:24 WIB

Kepala BSKDN Yusharto Huntoyungo di acara LAPOR Goes To Campus (LGTC) di Kampus IPDN Jatinagor, Sumedang, Rabu (23/8). Foto: Humas BSKDN
"Melalui kegiatan LAPOR! Goes To Campus ini yang melibatkan para praja atau mahasiswa ini diharapkan mampu membawa arah perubahan dalam pembangunan bangsa, hal ini juga yang akan menunjukkan peran pemuda untuk terus berbenah dan menyiapkan diri dalam mendukung program pemerintahan," pungkas Yusharto Huntoyungo. (sam/jpnn)
Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat atau SP4N-LAPOR! untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap pemerintah.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Gandeng Kemendagri, Asbanda Luncurkan SP2D Oline
- Pengurus DWP Unit Kerja Lingkup Kemendagri Masa Bakti 2024–2029 Resmi Dikukuhkan
- Pentingnya Koordinasi Lintas Wilayah untuk Atasi Krisis Udara di Jabodetabekpunjur
- BSKDN Kemendagri Dorong Penguatan Perlindungan Pekerja di Daerah