Kemendes PDTT Raih Penghargaan Mitra Bakti Husada 2020

"Kemendes PDTT telah mengampanyekan Gerakan Setengah Miliar Masker untuk Desa dan bekerja sama dengan PKK, karena masker ini dianggap sebagai upaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19," kata Plt dirjen PPMD ini.
Dia menambahkan bahwa Kemendes PDTT menaruh perhatian yang besar terhadap aspek keselamatan dan kesehatan pegawai.
Hal itu dibuktikan dengan langkah Biro Sumber Daya Manusia dan Umum ;lewat penyusunan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3).
Kemendes PDTT meraih penghargaan MBH 2020 dalam kategori Kementerian/Lembaga, BUMN, BUMD dan Swasta, bersama PT. Freeport Indonesia Tembagapura Timika dan PT. PGAS Telekomunikasi Jakarta.
Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto menyerahkan penghargaan secara simbolis melalui virtual bersamaan dengan puncak acara Hari Kesehatan Nasional ke-56 Tahun 2020.(*/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Penghargaan itu diberikan atas penerapan Protokol Kesehatan dan pelaksanaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Rayakan Satu Dekade, Midiatama Academy Dorong Inovasi dan Kolaborasi di Dunia K3
- Mendes Yandri Berkolaborasi dengan PP Muhammadiyah Kuatkan Ekonomi dan Dakwah di Desa
- Kemendes Dorong Ketahanan Pangan dan Wisata Desa di Pandeglang
- Konon, Kopdes Merah Putih jadi Upaya Revolusioner Demi Menguatkan Ekonomi Rakyat
- Iwan Soelasno: Kades Jangan Risau, Desa Punya 6 Sumber Pendapatan
- Penghentian Sepihak Pendamping Desa, Wakil Ketua Komisi V DPR: Jangan Karena Like and Dislike