Kemendikbud Sesalkan 61 Daerah di Luar Zona Hijau Nekat Buka Sekolah
Selasa, 28 Juli 2020 – 14:34 WIB

Sekretaris Jenderal Kemendikbud Ainun Na'im saat konpers virtual. Foto tangkapan layar/mesya
"Jadi kalau ditotal di 4 zona (hijau, kuning, oranye, merah) ada 79 kab/kota yang pelaksanaan pembelajaran di daerahnya belum sesuai dengan SKB 4 menteri. Karena itu kami minta untuk segera menyelaraskan proses belajar mengajar dengan ketentuan yang berlaku," tuturnya.
Kemendikbud, lanjutnya, memberikan apresiasi kepada 418 kab/kota yang telah melaksanakan pembelajaran di daerahnya sesuai dengan SKB 4 menteri.
"Ini demi menjaga kesehatan dan keselamatan pendidik, peserta didik, dan orang tua," pungkasnya. (esy/jpnn)
Kemendikbud menyebutkan total ada 79 kabupaten/kota yang melanggar ketentuan SKB 4 menteri.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Inovasi Kemandirian Kesehatan: Nucleopad, Solusi Cepat untuk Deteksi Penyakit Infeksi
- Dana Padanan Kedaireka Dukung Inovasi Kendaraan Listrik Demi Kemandirian Bangsa
- Lewat Program 2 Ini, Ribuan Siswa di Papua dan 3T Bisa Lanjutkan Pendidikan Berkualitas
- Kemendikbudistek Wujudkan Mimpi Anak Indonesia Lewat Beragam Program Beasiswa
- Peningkatan Kesejahteraan dan Kompetensi Guru Menjadi Pilar Penting Merdeka Belajar
- Kemendikbudristek Mempercepat Digitalisasi Pendidikan Lewat Platform Teknologi