Kemendikbudristek Terus Berkomitmen Memajukan Perfilman Indonesia
Selasa, 13 Februari 2024 – 15:55 WIB

17 Film Indonesia Tayang di Busan International Film Festival 2023, Kemendikbudristek Dukung Penuh. Foto: Romaida/jpnn.com
Program ini telah diselenggarakan di 29 kota dari 2020 hingga 2023, dengan jumlah penonton yang terus meningkat secara signifikan dari 6.332 penonton pada 2020, menjadi 5.095 di tahun 2021, melonjak ke 9.186 di tahun 2022, dan berjumlah 10.952 di tahun 2023.
“Untuk beberapa film kami fasilitasi menggunakan anggaran Kemendikbudristek untuk mengorganisir pemutaran khusus atau nobar, kami ingin minat penonton terjaga, dan angka capaian jumlah penonton di 2023 mencerminkan meningkatkannya apresiasi masyarakat terhadap film-film nasional dan menunjukkan adanya pertumbuhan yang stabil dalam industri perfilman di Indonesia,” seru Mahendra.(chi/jpnn)
Industri film Indonesia telah mengalami transformasi signifikan, menandai era baru dalam sejarah perfilman nasional.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Bintangi Film Anak Medan: Cocok Ko Rasa, Ajil Ditto Dan Maell Lee Bagikan Cerita Ini
- Mengenang Titiek Puspa, Rano Karno Sebut Pernah Main Film Bareng
- Robert Pattinson Disebut Calon Penjahat Utama di Film Dune: Messiah
- Debut di Film Muslihat, Tata Janeeta Cerita Soal Karakter Hingga Tantangan
- Raih 5 Juta Penonton Selama Libur Lebaran 2025, Menekraf Apresiasi Perfilman Nasional
- Val Kilmer Meninggal, Ini Deretan Film Ikonis yang Dibintanginya