Kemendiknas Abaikan Gugatan Guru Besar ITS
Selasa, 29 Maret 2011 – 21:02 WIB
Mantan Rektor Institut Teknologi Bandung (ITB) menjelaskan dengan adanya keterkaitan antara rektor dengan kementerian tersebut, maka ditentukanlah pembobotan suara dalam pemilihan rektor PTN. Dikatakan, pertimbangan besar kecilnya pembobotan suara dilihat dari tugas rektor sebagai tugas tambahan. Sehingga, porsi atau bobot suara kementerian cukup 35 persen sedangkan sisanya 65 persen adalah suara senat.
Djoko juga menjamin bahwa masalah ITS tidak akan menular ke kampus negeri lainnya. “Saya menjamin, hal serupa tidak akan terjadi di kampus lain.Pasalnya, hingga saat ini PTN lainnya juga aman-aman saja dan juga sudah melakukan pemilihan rektor. Tidak ada masalah,” serunya. (cha/jpnn)
JAKARTA — Kementerian Pendidikan Nasional (Kemdiknas) mengabaikan gugatan 12 guru besar Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) yang tengah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lewat Kegiatan Ini, Mahasiswa di Jatim Diajak Memahami Peran Penting Bea Cukai
- IPEKA Palembang Komitmen Hadirkan Pendidikan Berkualitas
- Dosen FISIP UPNVJ Presentasikan Diseminasi Riset RI-Belanda di Universitas Amsterdam
- Universitas Terbuka Menggandeng UI Buka Program Vokasi Baru
- Mahasiswa President University Sabet Juara Stacks Harvard Hackathon
- Begini Cara Siswa Sekolah CH Membuktikan sebagai Agen Perubahan