Kemenhub Bantah Krakatoa Milik Menteri ESDM
Senin, 22 Juli 2013 – 15:00 WIB
Kapal nahas tersebut mengangkut jumlah penumpang melebihi jumlah yang tertera dalam daftar keberangkatan. Sebab dalam data itu, tertulis sebelas penumpang dan enam awak kapal.
"Kenyataannya, ada 23 orang yang diangkut dalam kapal itu, termasuk awak kapal. Dan ini salah, apalagi nakhoda kapal tidak melapor mengangkut penumpang lebih," tutupnya. (ian/jpnn)
JAKARTA - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) membantah kabar yang menyebutkan Kapal Motor (KM) Krakatoa adalah milik Menteri Energi dan Sumber Daya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ASDP Apresiasi Kolaborasi Stakeholder Dukung Kelancaran Penyeberangan Selama Nataru
- Susu Tak Masuk Menu MBG di Jakarta, Kepala BGN Bilang Begini, Silakan Disimak
- Pencuri Motor Spesialis Parkiran di Banten Ditangkap Polisi
- Kerja Sama Kapolri dan Panglima TNI Dinilai Bagus dalam Pengamanan Nataru
- Kasus Pelecehan Turis Singapura di Braga Bandung Berakhir Damai
- Ulama Mesir Akan Resmikan Bayt Mohammadi di Mojokerto