Kemenhub Bersama Pihak Terkait Mendalami Penyebab Insiden KMP Ihan Batak
Senin, 31 Mei 2021 – 21:00 WIB
Karena beban mobil terlalu berat maka mobil tersebut menggantung di rampdoor kapal dengan posisi kepala mobil menghadap ke atas. Sebanyak 3 orang penumpang dapat keluar dari dalam mobil, namun 1 orang terjebak di dalam mobil kurang lebih 15 menit.
Hal ini mengakibatkan penumpang tersebut meninggal dunia.
Dirjen Budi mengimbau kepada seluruh pengguna jasa agar tetap waspada selama dalam perjalanan terkait kondisi cuaca yang ekstrim.
"Kami akan terus berkoordinasi dengan BMKG dan pihak terkait serta memastikan kondisi tetap aman untuk melakukan aktivitas penyeberangan," ucapnya. (jpnn)
Budi Setiyadi mengatakan Kemenhub dan pihak terkait mendalami penyebab kejadian saat ini tengah didalami oleh unsur terkait seperti Kemenhub melalui BPTD, KNKT, PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero), Dinas Perhubungan, dan Kepolisian setempat.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Kemenhub Diminta Lebih Bijak soal Pelarangan Truk Sumbu 3 di Hari Besar Keagamaan
- 134 Perwira PIP Semarang Ikut Pelantikan Terpadu Kemenhub 2024
- Pemerintah Diminta Pakai Teknologi Digital Untuk Memperketat Pengawasan Truk ODOL
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- KPK Incar Pejabat BPK yang Terlibat di Kasus Korupsi Kemenhub
- Poltekpel Banten Buka Sipencatar Non-Ikatan Dinas Diklat Pelaut Tingkat III, Buruan Daftar!