Kemenhub Ingatkan Pengusaha Angkutan Logistik Utamakan Aspek Keselamatan
Rabu, 14 Oktober 2020 – 20:16 WIB
Ketua DPP Aptrindo Gemilang Tarigan dalma forum itu mengatakan bahwa seluruh anggota Aptrindo mendukung pemerintah terkait penanganan ODOL demi mewujudkan keselamatan jalan bagi semua pihak. Pada kesempatan tersebut dilakukan pula pelantikan pengurus Aptrindo cabang eks Karesidenan Banyumas dan Pekalongan.
Forum itu dihadiri juga oleh sejumlah pejabat terkait, seperti Ketua Komite Nasional Keselamatan Transportasi Suryanto Tjahjono; Direktur Angkutan Jalan Ahmad Yani; Kasubdit Dalops Adjie Panatagama, serta Kabag Hukum dan Humas Endy Irawan.(*/jpnn)
Dirjen Perhubungan Darat Budi Setiyadi mengingatkan adanya sanksi pidana bagi pelanggar keselamatan bnerkendara.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Kemenhub Buka Posko Pusat Angkutan Natal dan Tahun Baru, Ini Pesan Wamenhub Suntana
- Ini Sejumlah Kebijakan Pengaturan Mobilitas yang Disiapkan Kemenhub saat Nataru 2024/2025
- Tegas, Kemenhub Beri Tanda Merah untuk Bus yang Tak Layak Jalan
- ASDP, Kemenhub, & Stakeholder Pastikan Layanan Nataru di Lintas Utama Siap
- KPK Dalami Perusahaan yang Menikmati Uang Kasus Korupsi DJKA
- Pakar Logistik Minta Kemenhub Evaluasi Kebijakan Pelarangan Truk Sumbu 3 Saat Nataru