Kemenhub Pastikan Sukhoi Layak Mengangkasa
Kamis, 20 Desember 2012 – 07:17 WIB

Kemenhub Pastikan Sukhoi Layak Mengangkasa
JAKARTA - Kepala Komunikasi Publik Kementerian Perhubungan Bambang S. Ervan menyatakan, seluruh kelengkapan dan persyaratan validasi terbang dalam pesawat Sukhoi Superjet 100 sudah terpenuhi. Karenanya pesawat buatan Rusia itu dibolehkan mengangkasa di Indonesia. "Kami hanya melakukan validasi yang disebut type certificate, bukan sertifikat kelayakan terbang," tandasnya.
Bahkan untuk mengecek hal itu, Kemenhub sudah mendatangi pabrik Sukhoi di Rusia. "Kami (Kemenhub) sudah mengirimkan tim ke sana (Rusia)," katanya, Rabu (19/12).
Baca Juga:
Menurutnya, sebelum terbang Sukhoi Superjet 100 harus mendapatkan sertifikat kelayakan dari otoritas penerbangan Rusia. Setelah itu, barulah otoritas penerbangan Indonesia melakukan validasi sertifikat kelayakan yang sudah dikantongi itu.
Baca Juga:
JAKARTA - Kepala Komunikasi Publik Kementerian Perhubungan Bambang S. Ervan menyatakan, seluruh kelengkapan dan persyaratan validasi terbang dalam
BERITA TERKAIT
- Babe Haikal: Sertifikasi Halal Adalah Tanggung Jawab Mulia
- Resmikan Kantor Baru, Jakarta Oses Energi Perkuat Komitmen Pengelolaan Dana PI
- Pegadaian juga Memfasilitasi Titipan Emas Korporasi
- Masyarakat Gresik Bersyukur Ada Operasi Pasar Murah untuk Stabilkan Harga Pangan
- Misi Terve Memperkenalkan Cokelat Indonesia ke Kancah Dunia
- Lakukan Transformasi Layanan, ASDP dan KSP Bahas Penguatan Proyek Strategis Nasional