Kemenkes Bentuk Tim Investigasi Kasus Gangguan Ginjal Akut Misterius
Kamis, 13 Oktober 2022 – 23:45 WIB

Tangkapan layar Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kementerian Kesehatan RI Siti Nadia dalam konferensi pers virtual Road to 3rd Health Working Group (HWG) yang diikuti dari Zoom di Jakarta, Kamis (18/8/2022). (ANTARA/Andi Firdaus).
Menurut dia, hasil diskusi dengan tim dari Gambia, Afrika, yang mempunyai kasus serupa tentang dugaan ke arah konsumsi obat yang mengandung etilen glikol masih membutuhkan penelitian lebih lanjut.
“Akan tetapi hal ini perlu penelitian lebih lanjut, karena tidak terdeteksi dalam darah," ujarnya.
Kemenkes hingga saat ini sedang berkoordinasi dengan pakar dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) yang mengadakan investigasi kasus di Gambia untuk mengetahui hasil investigasi. (antara/jpnn)
Kemenkes telah membentuk tim investigasi kasus gangguan ginjal akut misterius pada anak Indonesia.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- KPCDI Soroti Dampak Efisiensi Anggaran terhadap Pasien Ginjal, Kemenkes Tegaskan Ini
- Ketimpangan Gender Masih jadi Persoalan di Indonesia, Perlu Kolaborasi Lintas Sektor
- 5 Penyakit yang Harus Diwaspadai saat Bencana Banjir
- Oneject Indonesia Luncurkan Mesin Hemodialisa & Kantong Cuci Darah, Menkes Bilang Begini
- Kemenpora Ajak Anak Muda Lebih Peduli Kesehatan, Wujudkan Indonesia Bugar
- Pemerintah Tekankan Kebijakan Kontrol GGL, Cegah Risiko Penyakit Kardiovaskular