Kemenkes Perluas Cakupan Layanan Telemedicine Gratis ke 4 Provinsi Ini
Kamis, 22 Juli 2021 – 21:29 WIB
"Sebelum berkonsultasi, pasien harus menginformasikan bahwa dirinya adalah pasien program Kemenkes," lanjut Widyawati.
Setelah melakukan konsultasi, dokter akan memberikan resep digital sesuai kondisi pasien. Kemudian pasien yang melakukan isolasi mandiri akan mendapatkan obat dan vitamin gratis. (mcr9/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Setelah wilayah Jabodetabek, kini Kemenkes memperluas cakupan layanan telemedicine ke empat provinsi lainnya.
Redaktur & Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- KTKI-P Laporkan Kebijakan Kemenkes, Wakil Presiden Diminta Turun Tangan
- Penyeragaman Kemasan Rokok Tanpa Identitas Merek Berisiko Rugikan Konsumen & Produsen
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Dengue Meningkat, Kemenkes dan Takeda Gencarkan Upaya Pencegahan
- Mengenal Penyakit HFMD yang Sering Menyerang Anak, Ini Gejala yang Diwaspadai
- Komite III DPD Akan Panggil Menkes Terkait Dugaan Maladministrasi PMK 12/2024