Kemenkeu Tantang Milenial Ciptakan Ide Edukasi Keuangan dan Investasi

Kemenkeu Tantang Milenial Ciptakan Ide Edukasi Keuangan dan Investasi
Ilustrasi. Foto: Antaranews.com

Baca Juga: Mbak Farida Setiap Hari Buka Warung Sayur, Ternyata Cuma Kedok Belaka

“Kami melihat rasanya anak-anak muda yang kayak gini perlu diedukasi juga, perlu didekati, perlu dibimbing ke arah yang lebih baik, sehingga menurut sisi kami sih, pemahaman yang ada saat ini sudah mulai ada, tetapi masih banyak PR yang perlu diedukasi kepada masyarakat,” pungkas Anton.(dkk/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Ditjen Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan (DJPPR Kemenkeu) menantang generasi milenial untuk berinovasi menciptakan edukasi keuangan dan investasi lewat InFest Inkubasi 2021.


Redaktur : Budi
Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News