Kemenkeu Telat Transfer TPP Guru
Tunggakan Rp 27 Miliar Belum Terbayar
Senin, 28 Januari 2013 – 21:09 WIB

Kemenkeu Telat Transfer TPP Guru
"Pusat janji salurkan kekurangannya 2013, namanya carrier over. Biasanya Maret nanti baru ditransfer yang kekurangan 2012 itu. Untuk yang sudah ditransfer pusat ke Pekanbaru, itu sudah terlasurkan semua," jelas mantan Kabag Humas Pekab Inhu Riau itu.
Baca Juga:
Dia juga mengungkapkan, meski kekurangan transfer 2010 sudah dibayar berdasarkan Permenkeu, pusat ternyata masih punya hutang kepada guru-guru di Pemko Pekanbaru sebesar Rp 27 miliar. Hutang itu merupakan kekurangan transfer tahun 2011 selama 1 bulan, dan TPP 2012 selama 2 bulan.
Setiap bulan TPP Guru di Pekanbaru jumlahnya Rp9 miliar. Sehingga tiga bulan kekurangan TPP, pusat berhutang Rp27 miliar. "Data-data guru sudah dikirim ke pusat, tinggal menunggu transferan. Jadi pusat yang berhutang kepada guru di daerah Kota Pekanbaru.
Ditambahkan dia, di Kas Pemko Pekanbaru memang masih ada sisa transfer TPP 2012 sebesar Rp1,1 miliar. Namun daerah tidak berani menyalurkannya karena jumlah yang dibutuhkan untuk 2 bulan adalah Rp18 miliar. Jika dana itu tetap disalurkan maka akan timbul kecemburuan karena tidak semua guru menerima tunjangan profesi.(Fat/jpnn)
JAKARTA - Masalah penyaluran Tunjangan Profesi Pendidik (TPP) tidak bisa sepenuhnya dilimpahkan pada daerah. Sebab, Kementrian Keuangan (Kemenkeu)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral