Kemenkominfo Blokir Sejumlah Platform Luar Negeri, Sandiaga Uno: Tidak Bisa Seenaknya
Sabtu, 30 Juli 2022 – 20:41 WIB
"Apabila sudah terdaftar, blokir akan dibuka dan silahkan untuk melakukan kegiatan serta transaksi lagi di Indonesia," ungkap Sandiaga Uno.
Sebelumnya, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) mengumumkan akan memblokir sejumlah platform yang belum mendaftar sebagai Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) Lingkup Privat.
Mereka memberikan waktu salam malam ini, Jumat (29/7) pukul 23.59 WIB.
Ada beberapa platform asing yang memiliki jumlah pengguna besar seperti Steam, Dota, Counter Strike, Epic Games, dan juga Origin.
Platform itu dikatakan sudah tidak bisa digunakan lagi sejak, Sabtu (30/7) pagi. (ddy/jpnn)
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) mendukung langkah Kemenkoimfo memblokir sejumlah platform di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- ASN Komdigi Terlibat Judi Online Sudah Teridentifikasi Lama, tetapi Budi Arie Cuek Saja
- Eks Anak Buahnya Disikat Polisi terkait Situs Judi, Budi Arie Berkata Begini
- Minta Polisi Cek HP Pegawai Komdigi Pelindung Situs Judi Online, Sahroni: Bongkar Jaringannya!
- Kemenkominfo: Peran Penting Humas sebagai Kunci Sukses Program Pemerintah
- Rapspoint Hadir di Tengah Pasar Industri Gim Indonesia yang Menjanjikan
- Kunjungi Kedai Saat Kopi di Surabaya, Sandiaga Uno: Konsepnya Unik