Kemenkominfo Gelar Program DTS Demi Menyiapkan Talenta di Bidang Digital
Jumat, 10 Desember 2021 – 22:18 WIB
Target tersebut terbagi dalam delapan kategori pelatihan yang meliputi Vocational School Graduate Academy (VSGA) sebanyak 250 peserta.
Kemudian, Digital Entrepreneurship Academy (DEA) untuk wirausaha dan pelaku UMKM sebanyak 2.940 peserta.
Thematic Academy (TA) sebanyak 150 peserta dan Goverment Transformation Academy (GTA) yang ditujukan untuk ASN sebanyak 1.500 peserta.
Talent Scouting Academy (TSA) sebanyak 30 peserta, Fresh Graduate Academy (FGA) 90 peserta, dan Professional Academy (ProA) 30 orang.
Program Digital Leadership Academy (DLA) yang ditujukan untuk pimpinan tinggi yang ada di pemerintah daerah dengan jumlah 10 peserta.(gir/jpnn)
Kemenkominfo menggelar program DTS demi menyiapkan talenta berkualitas di bidang digital.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- ASN Komdigi Terlibat Judi Online Sudah Teridentifikasi Lama, tetapi Budi Arie Cuek Saja
- Eks Anak Buahnya Disikat Polisi terkait Situs Judi, Budi Arie Berkata Begini
- Minta Polisi Cek HP Pegawai Komdigi Pelindung Situs Judi Online, Sahroni: Bongkar Jaringannya!
- Kemenkominfo: Peran Penting Humas sebagai Kunci Sukses Program Pemerintah
- NCS Terus Berkomitmen Mendorong Digitalisasi dan Transformasi Teknologi
- Adityawarman Ajak Pemuda Kota Bogor Manfaatkan Teknologi untuk Kemajuan Kota