Kemenkominfo Gencarkan Sosialisasi Pembangunan IKN lewat 4 Program Ini

Kemenkominfo Gencarkan Sosialisasi Pembangunan IKN lewat 4 Program Ini
Penampakan Ibu Kota Nusantara atau IKN. Ilustrasi Foto: IKN

Data yang dihimpun dari Satgas Perencanaan Pembangunan Infrastruktur Ibu Kota Nusantara, hingga Juli 2024 perkembangan pembangunan konstruksi infrastruktur batch I IKN telah menyentuh angka 86 persen.

Sedangkan per Juli 2024, pembangunan Istana Negara dan lapangan upacara IKN tercatat mencapai 82,73 persen. Sementara itu untuk tahapan pembangunan kantor Presiden telah mencapai 88,54 persen. (dil/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Berlangsungnya upacara perayaan 17 Agustus di IKN menjadi hal istimewa sebab menandakan makin baiknya kesiapan infrastruktur calon ibu kota negara itu


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News