Kemenkop UKM Kolaborasi Bareng LKPP dan Hippindo Gelar Pameran Inabuyer B2B2G 2024

Menurut Iwan Herniwan, transformasi regulasi pengadaan barang jasa pemerintah memasuki era baru, yakni dari Perpres menuju RUU Pengadaan Barang Jasa.
"Mohon dukungannya, melalui transformasi ini, pemerintah semakin memperkuat pasar pengadaan barang jasa yang terbuka luas bagi pasar UMKM,” ujar Iwan Herniwan.
Wakil Menteri Perdagangan Jerry Sambuaga mengatakan Indonesia berhasil mencatatkan surplus neraca perdagangan sebesar 4,47 miliar dolar AS pada Maret 2024.
Bahkan, perekonomian Indonesia pun belum pernah turun dari 5 persen.
“Indikator ekonomi tersebut, menjadi momentum yang tepat bagi UMKM untuk mengembangkan bisnis, dan memperkuat rantai pasok. Salah satunya melalui event Inabuyer,” kata Wamendag Jerry Sambuaga. (mrk/jpnn)
Menteri Teten Masduki menyambut baik kolaborasi Kemenkop UKM bersama LKPP dan Hippindo dalam menyelenggarakan pameran Inabuyer B2B2G 2024, simak pesannya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- JATMA Aswaja Tegaskan Komitmen Bangun Ekonomi Umat dan Cinta Tanah Air
- Proyeksi IMF, Indonesia Peringkat 7 PDB Terbesar Dunia pada 2025
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor