KemenPAN-RB Gelar Survei Budaya Kerja ASN, Ary Bilang Begini

"Kami melakukan survei ini di level nasional untuk melihat potret secara nasional dan lebih detail,” ujar Alex saat peluncuran Survei Budaya Kerja ASN 2022 di Jakarta, Selasa (30/8).
Survei Pemetaan dan Pengukuran Budaya Kerja ASN 2022 dilaksanakan oleh PT. Arga Bangun Bangsa atau Accelerated Culture Transformation Consulting.
Lembaga ini sudah berkiprah selama 23 tahun dalam membangun karakter dan budaya kerja.
Pelaksanaan survei telah melewati serangkaian tender terbuka dengan seleksi yang sangat ketat dari Kementerian PAN-RB yang diuji kelayakannya oleh Badan Sandi dan Siber Negara (BSSN).
Kegiatan pengisian survei tersebut sudah terlampir dalam Surat Edaran Kementerian PAN-RB Nomor B/96/S.SM.00.00/2022 dan ditandatangani oleh Rini Widyantini selaku Sekretaris Kementerian PAN-RB. (gir/jpnn)
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) menggelar survei Budaya Kerja ASN, Ary bilang begini.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
- Telkom Indonesia Raih Penghargaan LinkedIn Top Companies Selama 4 Tahun Berturut-turut
- PNS dan PPPK Tak Wajib Masuk Kantor pada 8 April, Begini Penjelasan MenPAN-RB Rini
- Raimel Jesaja Antar Kejari Jaksel Raih WBK/WBBM dari Kemenpan RB
- 5 Tuntutan Aliansi Merah Putih, Ada Soal Status R2/R3 & Honorer Kena PHK
- Guru P1 Gabung Aliansi Merah Putih, Tolak TMT PPPK Serentak Maret 2026
- CASN Palembang Ancam Demo Bila Menpan-RB Tak Kaji Ulang Penundaan Pengangkatan CPNS-PPPK