KemenPAN-RB: Waspada Penipuan, Tidak Ada Lembaga Bernama LP5N
Selasa, 14 Mei 2019 – 19:46 WIB
Salah seorang warga yang datang ke Kantor KemenPAN-RB, Susi, mengatakan telah tertipu oleh oknum yang mengaku pegawai LP5N dan menjanjikan kelulusan.
Baca Juga:
Susi mendaftarkan untuk dirinya sendiri dan dua saudaranya ke LP5N supaya lulus sebagai Calon Pegawai Negara (CPN). CPN adalah istilah yang dipakai oleh LP5N.
“Karena dijanjikan lulus, saya telah mentransfer uang sebesar Rp 150 juta ke pegawai LP5N ini. Tapi saat ini nomor dari pegawai LP5N tidak bisa dihubungi," katanya. (esy/jpnn)
Susi mengaku telah tertipu Rp 150 juta oleh oknum yang mengaku pegawai LP5N dan menjanjikan kelulusan sebagai CPN.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Seleksi CPNS Kemenkumham, Silakan Lapor ke Sini Jika Ada Kecurangan
- SKD CPNS Kota Bengkulu, 391 Peserta Lulus & Lanjut ke Tahap SKB
- Modus Baru Penipuan Mencatut Bea Cukai, Simak Agar Tidak Menjadi Korban Berikutnya
- Senator, Pj Gubernur, Hingga Ketua MRP Datangi Kemenpan-RB Minta Pengumuman Seleksi CPNS Diundur