Kemenpar Kerja Sama dengan Diageo Indonesia Kembangkan SDM Pariwisata
Jumat, 25 April 2025 – 19:58 WIB

Deputi bidang Sumber Daya dan Kelembagaan Kementerian Pariwisata (Kemenpar) menandatangani Kesepahaman Bersama MoU dengan Diageo Indonesia. Foto: Source for JPNN.com
Dendy menambahkan bahwa kerja sama ini diharapkan dapat membangun pondasi yang kuat bagi ekosistem pariwisata yang berkualitas dan berkelanjutan.
"Dengan kualitas SDM yang semakin membaik, kami optimistis SDM Indonesia akan mampu bersaing dan sektor pariwisata Indonesia dapat tumbuh lebih inklusif serta memberikan manfaat nyata bagi masyarakat luas," katanya. (rhs/jpnn)
Kemenpar menandatangani Kesepahaman Bersama MoU dengan Diageo Indonesia untuk mengembangkan SDM pariwisata.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- DPR Bahas RUU Kepariwisataan, Apa Misinya?
- Xerana Resort Siap Dibangun di Pantai Pengantap, Investasi Capai Rp3 Triliun
- PIK Perlu Dukungan Integrasi Transportasi-Promosi untuk Menawarkan Pariwisata Urban
- BNI Indonesia’s Horse Racing 2025 Bakal Segera Digelar, Buruan Beli Tiketnya!
- Kota Lama Jadi Primadona, Libur Lebaran 2025 Dongkrak Wisata Semarang
- IGMJ 2025, Event Musik yang Menyatukan Budaya, Alam, dan Seni dalam Satu Panggung