Kemenpar Raih China Travel Award 2016
Jumat, 11 November 2016 – 11:33 WIB

Foto: www.ttgchina.com
“Konsentrasi kami adalah membuat 3A di sepuluh destinasi prioritas atau 10 Bali Baru dan tiga greater Bali, Jakarta dan Kepri. Atraksi, amenitas dan aksesnya. Terutama akses yang konkret membawa wisatawan terbang ke tanah air,” tambah Deputi Pengembangan Pemasaran Mancanegara, Profesor I Gde Pitana.
Ke-10 top destinasi yang sering disebut 10 Bali Baru itu antara lain Danau Toba Sumut, Tanjung Kelayang Belitung, Tanjung Lesung Banten, Kepulauan Seribu dan Kota Tua Jakarta, Borobudur Jawa Tengah, Bromo Temgger Semeru Jatim, Mandalika Lombok, Labuan Bajo Komodo NTT, Wakatobi Sultra dan Morotai Maltara.(adv/jpnn)
SHANGHAI - Kementerian Pariwisata (Kemenpar) Republik Indonesia kembali meraih hasil manis. Sekali lagi, kementerian yang dipimpin Arief Yahya itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi