Kemenpera Dorong Pemda Percepat Pembangunan Perumahan
Selasa, 25 Januari 2011 – 22:44 WIB

Kemenpera Dorong Pemda Percepat Pembangunan Perumahan
Meski demikian, banyak investor yang tertarik menanamkan sahamnya di Tanah Bumbu. "Sengaja kami konsultasi masalah perumahan di Kemenpera agar bisa memperoleh masukan tentang program perumahan di wilayahnya," ujarnya.
Dia berharap hasil konsultasi tersebut akan digunakan untuk merancang berbagai kebijakan serta peraturan terkait program perumahan di Tanah Bumbu. Di samping minta perhatian pemerintah pusat untuk melirik daerah pemekaran baru dalam program perumahan di 2011. "Setidaknya kami tahu ke depan apa saja yang perlu kami persiapkan untuk meningkatkan program perumahan bagi masyarakat. Kalau ada program pusat di daerah, bisa kami sinergikan juga,” tandasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah daerah diminta segera memperjelas pelaksanaan koordinasi untuk mengatasi masalah perumahan di daerah. Pasalnya, banyak dinas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bantu Mitra Pengemudi dan Merchant, Grab Menghadirkan Solusi Berbasis AgenticAI
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya
- IJMI Sebut Pekerja Sawit Indonesia Rawan Dieksploitasi
- KAI Logistik Optimalisasi Layanan Pra-Purna Angkutan BBM/BBK
- Genjot Ekspor, Bea Cukai Beri Izin Kawasan Berikat kepada Produsen Tas di Jepara
- Pelindo Siapkan Solusi Jangka Panjang Agar Macet Horor di Tanjung Priok Tak Terulang