Kemenperin Dukung Skuter Listrik Hasil Konversi Buatan Lokal Masuk ke Pasar Global
Senin, 12 Juni 2023 – 22:14 WIB

Kemenperin Dukung Skuter Listrik Konversi Buatan Lokal Laris di Pasar Global. Foto: Tim Elders Garage
Selain itu, IKM yang berlokasi di Jakarta itu juga memproduksi swing arm dan removable battery yang telah teruji, tersertifikasi, dan dipatenkan.
Produk Elders Elettrico Europe ini akan diboyong ke acara Vespa World Day 2023 di Swiss pada 15- 18 Juni 2023.
Mereka juga telah menandatangani kontrak dengan komunitas Vespa di Swiss untuk pengiriman sebanyak 240 kit ke Eropa pada tahun ini.
"Saya turut bangga atas karya anak bangsa yang berhasil menembus pasar global," ucap Menperin. (mcr31/jpnn)
Kementerian Perindustrian mendukung skuter listrik konversi buatan lokal yang laris di pasar global.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Kemenperin Segera Diskusi dengan Gubernur Bali soal Pelarangan AMDK di Bawah 1 Liter
- Geser China & Vietnam, Indonesia Sumbang 30% Pekerja Pabrik Nike & Adidas Global
- Wamenperin: Tidak akan Ada PHK di Sektor yang Berhubungan dengan Pertanian
- Pemerintah Akhirnya Rilis Sertifikat TKDN iPhone 16, Apple Sudah Bisa Jualan
- Kemenperin: Lapangan Kerja Tumbuh 20 Kali Lebih Besar dibandingkan PHK
- Pertumbuhan Ekonomi Terancam Serbuan Barang Impor, Pemerintah Perlu Turun Tangan