Kemenpora Gelar Rapat Darurat dengan PT LIB
Jumat, 13 Maret 2020 – 21:53 WIB
Selain itu, perubahan besar-besaran jadwal Liga 1 2020 akan dikenakan di pekan ke 14 sampai 30 yang maju seluruhnya dari jadwal semula, bergeser dua pekan lebih cepat. Namun, untuk jadwal tiga pekan terakhir tidak akan berubah sehingga jadwal berakhirnya liga tetap.
"Week ke-11 tetap, kemudian di week 14-30 berubah total (maju dua pekan), dan week untuk 31-34 tidak berubah," ujar Sudjarno.
Saat ini, klub-klub memiliki waktu satu pekan ke depan untuk mempelajari perubahan jadwal.(dkk/jpnn)
Direktur Utama PT LIB Cucu Somantri menegaskan tak bisa memaksakan jadwal Liga 1 2020 dimajukan.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Indonesia Siap Jadi Penyelenggara FIBA 3x3 Challengger and Woman Series World Tour 2025
- PSBS Biak Luar Biasa, Lihat Klasemen Liga 1
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit