Kemenristekdikti Sediakan 1.500 Formasi CPNS

“Informasi detil terkait rencana penempatan dapat dilihat pada laman htpp://cpns.ristekdikti.go.id,” ungkap Ainun.
Bagi pelamar yang berminat wajib melakukan pendaftaran online pada laman https://sscn.bkn.go.id mulai 11 September 2017, dengan mengisi formulir yang telah disediakan menggunakan data kependudukan yang tertera pada KTP dan/atau KK. Registrasi online ini akan ditutup pada tanggal 25 September 2017.
Selanjutnya, pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi diumumkanpada tanggal 30 September 2017 di lamanhttp://cpns.ristekdikti.go.id.
“Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi berhak mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar,” ujar Ainun.
Bagi pelamar yang dinyatakan lulus Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) berhak mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) yang akan dilaksanakan pada 25-30 Oktober. Sementara pengumuman final hasil seleksi akan dilakukan pada 1-8 November 2017. (esy/jpnn)
Kemristekdikti membuka lowongan untuk 643 jabatan yang menyediakan 1.345 formasi CPNS.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus