Kemensos dan Kementerian PPPA Bentuk Tim untuk Melindungi Perempuan dan Anak
Senin, 13 Januari 2025 – 16:27 WIB

Menteri Sosial Saifullah Yusuf (kiri) bersama Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Arifah Fauzi (kanan) seusai audiensi di Kantor Kementerian Sosial, Jakarta, Senin (13/1). Foto: Dokumentasi Humas Kemensos
"Kami akan melakukan kerja bersama untuk memetakan kondisi di lapangan khususnya yang terkait dengan perempuan dan anak," katanya.
Dia membuka kemungkinan kerja sama ini tidak hanya dengan Kemensos, tetapi dengan kementerian lainnya.
"Jadi, sinergi dalam menyelesaikan persoalan ini bisa diselesaikan lebih cepat," ujar Arifah. (mcr8/jpnn)
Kemensos dan KemenPPPA akan membentuk tim untuk berkolaborasi merumuskan program dan kebijakan bersama terkait perlindungan terhadap perempuan dan anak
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Kasus KDRT Viral di Bandung Naik ke Penyidikan
- Dugaan KDRT Wanita di Bandung, Polisi Ungkap Fakta Ini
- Tren Perkawinan Anak Menurun, Waka MPR Ingatkan Hal Ini Penting Harus Dilakukan
- Yeremias Bisai Jadi Tersangka KDRT, Ini Cerita Istrinya
- Dukung Sekolah Rakyat, Gubernur Sherly Tjoanda Siapkan Lahan 10 Hektare
- Bukber Pegawai Kemensos, Gus Ipul Serukan Solidaritas dan Kepedulian ke Sesama