Kemensos Salurkan Bantuan Kepada Lansia-Disabilitas Terdampak Corona

Kemensos Salurkan Bantuan Kepada Lansia-Disabilitas Terdampak Corona
Kementerian Sosial salurkan bantuan kepada lansia dan disabilitas. Foto: Kemensos

"Kemensos akan terus melakukan monitoring untuk memastikan bantuan tersebut telah terdistribusi dengan baik kepada seluruh klaster rehabilitasi," ujarnya. (mg9/jpnn)

Kemensos menyalurkan paket bansos berupa sembako bagi masyarakat lansia dan disabilitas akibat terdampak Corona.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News