Kementan akan Maksimalkan Mekanisasi Pertanian Indonesia
Lewat korporasi, Mentan SYL berharap pembangunan pertanian akan lebih tertata sehingga kesejahteraan petani dapat meningkat dari tahun ke tahun.
"Korporatisasi petani sementara dilakukan di enam provinsi dan semua provinsi lain akan terus dilakukan secara mandiri," ungkap Mentan SYL.
Kementerian yang dipimpin Syahrul Yasin Limpo memiliki lima cara bertindak atau platform dasar Kementan dalam membuat kebijakan tahun ini.
Pertama, peningkatan kapasitas produksi pangan nasional.
Kedua, upaya diversifikasi pangan. Ketiga, menghidupkan kembali lumbung-lumbung pangan di desa.
Keempat, meningkatkan modernisasi pertanian.
Kelima, peningkatan ekspor tiga kali lipat dalam periode lima tahun.
Syahrul pun menegaskan bahwa Kementan terus mengharapkan arahan dan perintah dari Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Menurut Mentan Syahrul Yasin Limpo menegaskan Kementan terus mengharapkan arahan dan perintah dari Presiden Jokowi.
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Usut Kasus Korupsi Pengadaan X-Ray Kementan, KPK Panggil Sunarto Sulai
- Gelar Rapat Maraton, Mentan Amran Ingin Buat Lompatan Besar Menuju Swasembada Pangan