Kementan dan Kemendes PDTT Sepakat Perkuat Lumbung Pangan Masyarakat Desa
Kamis, 20 Agustus 2020 – 13:04 WIB

Kementan bersama Kemendes PDTT sepakat memperkuat Lumbung Pangan Masyarakat Desa (LPMDes). Foto dok Kementan
Kerja sama Penguatan LPMDes tersebut dilaksanakan melibatkan 3 (tiga) Direktorat Jenderal yang ada di Kemendes dan PDTT, yaitu Ditjen Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa (PPMD), Ditjen Pembangunan Daerah Tertinggal (PDT), dan Ditjen Pembangunan Kawasan Perdesaan (PKP).
Penguatan LPMDes akan diprioritaskan pada 38.700 desa yang tersebar di 240 kabupaten non sentra produksi, yaitu wilayah dengan kebutuhan konsumsi beras penduduk melebihi potensi produksi setempat.(IKL/JPNN)
Video Terpopuler Hari ini:
Kementan dan Kemendes PDTT telah sepakat memperkuat Lumbung Pangan Masyarakat Desa (LPMDes).
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Hari Kedua Lebaran, Mentan Tancap Gas Turun Lapangan Sidak 4 Gudang Bulog di Sulsel
- Serapan BULOG Melonjak 2.000 Persen, Hendri Satrio: Dampak Tangan Dingin Mentan Amran
- Raker dengan Pejabat di Kementan, Legislator NasDem Sorot Program Cetak Sawah
- Kementan Gelar Pelepasan Ekspor Gula Semut dari Kulon Progo
- Lumbung Pangan Sukabumi Suplai 133,7 Ton Beras Zakat Fitrah
- KPK Amankan Dokumen dan Barang Bukti Elektronik di Kantor Hukum Visi Law Office