Kementan Gandeng Babinsa TNI untuk Jalankan Program Oplah di Malinau

Kementan Gandeng Babinsa TNI untuk Jalankan Program Oplah di Malinau
Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan menggelar rapat koordinasi bersama TNI dan lembaga lainnya di Base Camp Sapu Jagat, Pulau Sapi, Malinau. Foto: dok Kementan

Selain itu, kerja sama antara penyuluh pertanian lapangan (PPL), Brigade Pangan, Dinas Pertanian, dan jajaran TNI akan terus diperkuat guna memastikan kelancaran pelaksanaan program ini.

Melalui sinergi yang kuat antara pemerintah, TNI, penyuluh, dan petani, optimalisasi lahan di Kabupaten Malinau diharapkan dapat berjalan lancar serta memberikan kontribusi nyata bagi swasembada pangan di Kalimantan Utara. (flo/jpnn)

Melalui sinergi yang kuat antara pemerintah, TNI, penyuluh, dan petani, optimalisasi lahan di Kabupaten Malinau diharapkan dapat berjalan lancar

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News