Kementan Targetkan Cetak Sawah 60 Ribu Ha
Sabtu, 05 Februari 2011 – 08:44 WIB

Kementan Targetkan Cetak Sawah 60 Ribu Ha
Gatot mengungkapkan, peningkatan jumlah pencetakan lahan sawah baru tak bisa dilepaskan dari peran pemerintah daerah dalam merangkul pihak ketiga. ’’Pemerintah daerah ditantang agar bisa memobilisasi dana-dana dari perusahaan swasta maupun BUMN untuk misalnya, membantu pencetakan sawah lewat program CSR,’’ katanya.
Selain program pencetak sawah baru, Kementan juga akan meningkatkan infrastruktur di bidang pertanian antara lain membangun 5.200 embung atau penahan air hujan, pembangunan jalan desa tani, dan penambahan jaringan irigasi. (aro)
JAKARTA-Pemerintah menargetkan tahun ini bisa mencetak sawah baru seluas 60 ribu hektare (ha) dengan pola kemitraan inti plasma. Dirjen Prasarana
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang